Selamat Datang di Blog KKG MI Kota Salatiga (Profesional, Berkualitas dan Bertanggungjawab)

WORKSHOP PEMBERDAYAAN MADRASAH 2014

Minggu, 06 April 20140 komentar


WORKSHOP PEMBERDAYAAN MADRASAH 2014

Dalam rangka meningkatkan mutu dan pendalaman kurikulum 2013, KKG MI Kota Salatiga bekerja sama dengan STAIN Salatiga menyelenggarakan kegiatan workshop pemberdayaan madrasah tahun 2014. Tema yang diangkat dalam kegiatan tersebut adalah "Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Bagi Guru MI Kota Salatiga". Kegiatan tersebut berlangsung di STAIN Kampus II lantai 3  pada hari Kamis-jumat, 3-4 April 2014 dari mulai jam 07.30 - 16.00 WIB.  Setiap Madrasah mengirimkan 2 delegasi yang yang terdiri dari guru kelas 1 dan kelas 4. Acara yang dibuka oleh Ketua STAIN Salatiga yang diwakili Ketua Jurusan Tarbiyah Suwardi, M.Pd menyampaikan  apresiasi yang besar, diharapkan dengan kegiatan ini terjalin komunikasi aktif antara STAIN Salatiga dengan madrasah di Kota Salatiga melalui KKG MI Kota Salatiga. Dengan diadakannya kegiatan ini, maka guru MI Kota Salatiga mampu menyusun perangkat pembelajaran dengan baik dan dapat memberikan pelayanan yang maksimal kepada peserta didik, demikianlah harapan ketua KKG MI Salatiga. Selaku pemateri dalam kegiatan tersebut adalah Suwardi , M.Pd dan Fathurrohman, M.Pd beliau merupakan dosen STAIN Salatiga.












JADWAL KEGIATAN
WORKSOP PENYUSUNAN  INSTRUMEN  PEMBELAJRAN KURIKULUM 2013
BAGI GURU MI KOTA SALATIGA

NO
Waktu
Kegiatan
Pemateri
Ket
Kamis, 3 April 2014
1
07.30 – 08.00
Regestrasi
Panitia

2
08.00 – 08.30
Pembukaan
Panitia

3
08.30 – 09.45
Scientific  Approach dan Authentic Assessment
Fatchurrohman, M.Pd

4
09.45 – 10.00
Coffee Break
Panitia

5
10.00 – 11.45
Tehnik Penyusunan RPP T ematik Integratif
Suwardi, M.Pd

6
11.45 – 12.45
Ishoma
Panitia

7
12.45 – 16.00
Praktek  pembuatan RPP Tematik
Fatchurrohman, M.Pd
Suwardi, M.Pd

Jumat, 4 April 2014
1
08.00 – 09.45
Lanjutan Praktek RPP Tematik
Fatchurrohman, M.Pd
Suwardi, M.Pd

2
09.45 –10.00
Coffe Break
Panitia

3
10.00 – 11.45
Lanjutan Praktek Penyusunan RPP Tematik
Fatchurrohman, M.Pd
Suwardi, M.Pd

4
11.45 – 13.00
Ishoma
Panitia

5
13.00 – 15.15
Praktek Pembelajaran
Kelas A : Suwardi
Kelas B : Fatchurrohman, M.Pd

6
15.15 – 15.30
Coffre Break
Panitia

7
15.30 – 16.00
RTL , dan Penutupan
Nur Hasanah, M.Pd
Ruchani, S.PdI







                                                                                                Salatiga, April 2014
                                                                                                Kepala  P3M



                                                                                                Dr. Adang Kuswaya, M.Ag
                                                                                                NIP. 19720531 199803 1 002











Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Template Blog 1 | Template Blog 2
Copyright © 2011. KKG MI KOTA SALATIGA JAWA TENGAH - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by KKG MI Kota Salatiga
Proudly powered by Blogger